Bagi pengguna aplikasi Mango Live, mungkin pernah mengalami kendala jaringan yang terputus. Apabila mengalami Mango Live network unavailable, harus segera dilakukan perbaikan untuk tetap dapat menikmati live streaming. Berikut ini akan dipaparkan mengenai penyebab dan cara mengatasi masalah tersebut.
Penyebab Masalah
Penyebab masalah dari jaringan yang terputus saat sedang melakukan live streaming di aplikasi Mango Live sangatlah beragam. Beberapa di antaranya adalah koneksi internet yang tidak stabil, aplikasi belum diperbaharui, atau memang ada masalah yang berasal dari Mango Live langsung.
Selain itu, penyebab lainnya bisa jadi karena perangkat yang digunakan memang tidak mendukung untuk aktivitas live streaming di Mango Live. Penyebab yang lain juga kemungkinan terjadi karena adanya bug yang menyebabkan masalah network unavailable pada aplikasi Mango Live. Masalah bug yang terjadi biasanya berasal dari pihak pengembang Mango Live.
Para pengguna Mango Live perlu mengetahui terlebih dahulu apa penyebab terjadinya masalah pada aplikasi sehingga dapat mengetahui cara mengatasinya. Lalu, penyebab yang paling umum terjadi saat live streaming adalah network unavailable atau terputusnya koneksi internet. Selanjutnya, akan dijelaskan tentang bagaimana cara mengatasi masalah tersebut.
Cara Mengatasi
Setelah mengetahui penyebab masalah yang terjadi, selanjutnya perlu dilakukan tindak lanjut untuk menanganinya. Di bawah ini akan dijelaskan cara-cara mengatasi Mango Live network unavailable yang dapat dilakukan. Silakan simak penjelasan di bawah ini dengan seksama!
1. Melakukan Pembaruan
Langkah pertama yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah network unavailable adalah melakukan pembaruan. Masalah dapat terjadi kemungkinan karena faktor aplikasi yang belum diperbaharui ke versi yang mutakhir. Oleh sebab itu, perlu dilakukan pembaruan aplikasi dengan memantau perkembangannya pada https://www.chip.co.id/mango-live-mod-apk/ untuk dapat menggunakan Mango Live dengan lancar.
2. Memastikan Koneksi Stabil
Cara kedua yang dapat dilakukan oleh pengguna Mango Live adalah memastikan koneksi internet yang stabil. Pastikan jaringan internet yang sedang digunakan memiliki koneksi yang cenderung stabil sehingga saat menggunakan aplikasi tidak terjadi masalah. Hal ini karena saat sedang menonton live streaming, koneksi internet harus lancar.
Untuk mendapat koneksi yang stabil, bisa menggunakan wifi. Namun, wifi yang banyak perangkat terhubungnya juga memungkinkan jaringan akan lambat. Tetapi jika memiliki wifi pribadi akan lebih baik karena pemulik wifi dapat menyaring perangkat yang dapat terhubung ke wifinya. Dengan begitu, saat menjalankan aplikasi Mango Live dapat tetap stabil koneksinya.
3. Menghubungi Layanan Konsumen
Apabila telah melakukan cara-cara di atas, namun masih terjadi masalah, langkah selanjutnya adalah menghubungi layanan konsumen. Cobalah untuk menghubungi customer service Mango Live untuk memberitahu kendala atau masalah yang terjadi. Untuk mendapatkan nomor customer service dapat melalui Facebook officialnya.
Ketika akan menghubungi layanan konsumen, beritahu saja apa kendala atau masalah yang sedang dihadapi. Nanti customer service akan membantu menyelesaikan masalah tersebut. Selain itu, pengguna juga dapat menyampaikan keluhan lainnya yang berkaitan dengan aplikasi Mango Live saat digunakan.
4. Menunggu Proses Pembaruan
Apabila masalah yang terjadi pada aplikasi Mango Live berasal dari bug, maka pengguna sebaiknya menunggu proses pembaruan saja. Masalah lainnya seperti disebabkan server yang tidak mendukung juga hanya bisa diatasi oleh pihak pengembang Mango Live. Nantinya pihak Mango Live akan memperbarui server serta kendala tersebut.
Dari penjelasan di atas dapat diketahui penyebab Mango Live network unavailable serta cara mengatasinya. Aplikasi ini memang memerlukan koneksi yang stabil untuk dapat tetap menikmati konten live streaming dengan lancar. Selain itu, juga pengguna juga harus aktif mengupdate informasi terbaru tentangnya yang bisa didapatkan di chip.co.id.